Elegan Dengan Roster Untuk Hunian Rumah
Elegan Dengan Roster Untuk Hunian Rumah. Tampil rumah dengan indah menggunakan roster, membuat kesan rumah menjadi minimalis serta fungsional.
Roster ini dapat berfungsi sebagai lubang angin yang terbuat dari bahan beton, genteng, GRC maupun batu alam. Berikut adalah penggunaan roster untuk ruang dalam rumah yang mampu menjadi lubang angin dan cahaya yang masuk dalam rumah.